Berikut lirik lagu Hold My Hand yang dipopulerkan oleh penyanyi Jess Glynne.
Lagu Hold My Hand dirilis pada 22 Maret 2015 dalam album yang bertajuk I Cry When I Laugh.
Sejak pertama kali dirilis lagu berdurasi 4 menit 3 detik milik Jess Glynne telah ditonton lebih dari 159 juta kali di YouTube.
Lirik lagu Hold My Hand ditulis langsung oleh Jess Glynne bersama pencipta lagu Jinjin dan Ina Wroldsen.
Simak lirik lagu Hold My Hand milik Jess Glynne lengkap dengan terjemahan Bahasa Indonesia dalam artikel berikut:

Standing in a crowded room and I can\’t see your faceBerada di ruang nan sesak dan tak bisa kulihat wajahmu
Put your arms around me, tell me everything\’s OKPeluk aku, katakan semua baik-baik saja
In my mind, I\’m running round a cold and empty spaceDi benakku, kuberlari-lari di ruang yang dingin dan hampa
Just put your arms around me, tell me everything\’s OKPeluklah aku, katakan semua baik-baik saja
Break my bones but you won\’t see me fall, ohPatahkanlah belulangku tapi kau takkan melihatku jatuh, oh
The rising tide will rise against them all, ohOmbak pasang akan menghadang semua itu, oh
Darling, hold my handSayang, genggamlah tanganku
Oh, won\’t you hold my hand?Oh, maukah kau genggam tanganku?
\’Cause I don\’t wanna walk on my own anymoreKarena aku tak mau lagi berjalan sendiri

By admin